Apa Bedanya Alfamart, Indomaret dan Niagara?

Bung Hatta akan menangis
Melihat terseok-seoknya koperasi
Tak kecuali di kampung halamannya
Tapi Bung Hatta tetap bisa sedikit tersedu-sedu
Mini market memang tak begitu massif di kampungnya
Tetapi tetap saja
Mini market karya orang-orang kaya di kampung
Berdiri megah di Bukittinggi
Sama saja menurut saya
Mini market Alfamart atau Indomaret
Apa bedanya dengan Budiman dan Niagara?
Jika memang ingin beda
Coba pemilik Budiman dan Niagara lakukanlah aksi CSR ke kampung
Aksi CSR apakah sudah pernah
Hei anak muda
Tanyakanlah ke minimarket-mini market lainnya
Seperti Aslam

Tetap saja mati itu pedagang-pedagang kecil
Kalah dengan pemodal-pemodal besar yang orang kampungnya juga itu
Lalu apa yang harus kita lakukan
Mudahkan aliran modal
Berinovasilah dan berkaryalah

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Dr (cand). Riyan Permana Putra, S.H., M.H., Dipercaya menjadi Pengurus DPD Bapera Sumatera Barat

Viral Video Pedagang Lontong di Padang Protes saat Operasi Yustisi, Riyan sebut Aparat Harus Humanis dan Kedepankan Soft Approach

Pencemaran Nama Baik terhadap Ir. Mulyadi, Kampanye Hitam Mengancam Pilkada Badunsanak 2020 di Sumatera Barat

Riyan: Selamat Hari Ibu, Perjuangkan Hak-hak Sosial-Politik Para Ibu Secara Substansial

Pandemi Belum Berakhir, Nasabah Kredit Macet Bukittinggi harus Dapatkan Bantuan Hukum

Hak Keagamaan Warga Binaan Lembaga Pemasyarakat (Lapas) Kelas II A Bukittinggi

Riyan Permana Putra Sebut Aksi Tolak PPKM di Padang Perlu Respon Cepat

Paradoksal Ketika Presiden Minta Dikritik

Tekanan Yuridis Elektoral Penyebab Perebutan Kursi Ketua Partai Politik di Bukittinggi

Riyan Ketua Perkumpulan Pengacara dan Konsultan Hukum Indonesia Kota Bukittinggi Sosialisasikan Perda Adaptasi Kebiasaan Baru Berbasis Lapau di Nagari Bayua Danau Maninjau